Selamat datang dijaman tampilan, dimana penampilan akan ditinggikan,diagungkan, dan direndahkan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana kesederhanaan sangat dihinakan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana keilmuan tak lagi dihiraukan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana kesenangan dianggap kesengsaraan.
Selamat datang dijaman tapilan, dimana pujian dianggap sebagai jaminan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana tradisi hanya dianggap sebagai kesalahan.
Selamat datang dijaman tampilan, diamana mata yang memandang dijadikan ukuran.
Selamat datan dijaman tampilan, dimana tampilan dijadikan kekuatan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana para pecundang bermain peran.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana kejujuran menjadi bahan cemoohan.
Selamat datang dijaman tampilan, dimana kepantasan lebih diutamakan ketimbang keahlian.
Selamat bertarung kawan, jaman kita memang akan sangat mengerikan, dimana
tampilan dijadikan
gertakan untuk membela diri, untuk mengatakan kebenaran. Saat
itu akal kita sudah tidak lagi berkutik dihadapan para penari zaman, kedalaman
ilmu tak lagi dipentingkan, hanya sebatas kemampuan mata untuk memandang yang
dijadikan acuan. Kerusakan-kerusakan akan nampak dengan perlahan dan mematikan.
Saling bertarung beradu tampilan yang meyakinkan.
Hal semacam ini tentunya harus kita sikapi dengan bijak, dengan mengukur
kemampuan dan berguru pada yang memiliki sanad keilmuan. Bukan hanya masalah
akhirat bukan hanya masalah dunia, tapi keduanya dengan berdasar pada agama.
Sumber :
Kisah Inspiratif para sahabat
Sumber :
Kisah Inspiratif para sahabat
(y)
BalasHapus